Pages

Rabu, 24 September 2014





Kawasaki Ninja SS/N dilengkapi headlight yang
sporty tampil lebih garang dan menantang. Mengusung teknologi Super KIPS dan HSAS. Dengan bobot kendaraan yang ringan dan body yang aerodinamis, rasakan sensasi balap dengan Ninja SS/N.



FRAME
Suspensi DepanTelescopic Fork Supension
Suspensi BelakangMonoshock Suspension
Rem DepanRem Cakram Twin Port
Rem BelakangRem Cakram Twin Port
Ban Depan90/90-17 49S Tube-type
Ban Belakang110/80-17 57S Tube-type
Panjang x Lebar x Tinggi1.975 mm x 719 mm x 1.090 mm
Jarak Poros Roda1.305 mm
Jarak ke Tanah145 mm
Berat124,5 kg
Kapasitas Bensin10.8 Liter
ENGINE
Tipe2-TAK, CRANKCASE REEDVALVE, SUPER KIPS, HSAS
Maksimum Power22,1 KW ( 30,1 PS ) / 10.500 RPM
Torsi Maksimum21,6 Nm / 9.000 RPM
KarburatorMikuni VM 28
Diameter x Langkah59,0 x 54,4 mm
Perbandingan Kompresi6,8 : 1
DRIVETRAIN
Jumlah Transmisi6 speed, constant mesh, return shift
Primary Reduction Ratio3.000 ( 42/14 )
Rasio Gigi Ke-12.700 (27 / 10)
Rasio Gigi Ke-21.706 (29 / 17)
Rasio Gigi Ke-31.300 (26 / 20)
Rasio Gigi Ke-41.091 (24 / 22)
Rasio Gigi Ke-50.952 (20 / 21)
Rasio Gigi Ke-60.864 (19 / 22)
Tipe System Final DriveChain Drive
Drive Rasio Keseluruhan8.479 @ top gear
Kapasitas Oli Samping1 liter
Kapasitas Coolant1.3 Liter

Harga Ninja SS  
                                                                                                              




Minggu, 07 September 2014

 

Kawasaki ER6n didesain bagi para pecinta moge, dengan power, akselarasi, balance, riding position yang nyaman, bobot kendaraan yang ringan dan body street fighter aerodinamis. Nikmati sensasi touring moge bersama dengan ER6n.
   
    










Spesifikasi
FRAME
Suspensi Depan 41 mm Telescopic Fork
Suspensi Belakang Monoshock Suspension
Rem Depan Rem Cakram Twin Port
Rem Belakang Rem Cakram Twin Port
Ban Depan 120 / 70ZR17M / C (58W)
Ban Belakang 160 / 60ZR17M / C (69W)
Panjang x Lebar x Tinggi 2.100 mm x 770 mm x 1.110 mm
Jarak Poros Roda 1.410 mm
Jarak ke Tanah 130 mm
Berat 204 kg
Kapasitas Bensin 16 Liter
Trail 110 mm
ENGINE
Tipe 4 - Langkah, 2 silinder sejajar
Maksimum Power 53kW (72.1 PS) / 8.500 RPM
Torsi Maksimum 64 N.m (6.5 kgf.m) / 7.000 RPM
Diameter x Langkah 83 x 60 mm
Volume Silinder 649 cm3
Valve System DOHC, 8 Valve
Sistem Bahan Bakar Fuel Injeksi : diameter 38 mm x 2
Sistem Pengapian Digital System
Sistem Pendinginan coolant
Perbandingan Kompresi 10.8 : 1
DRIVETRAIN
Jumlah Transmisi 6 - Speed
Primary Reduction Ratio 2.095 (88 / 42)
Rasio Gigi Ke-1 2.438 (39 / 16)
Rasio Gigi Ke-2 1.714 (36 /16)
Rasio Gigi Ke-3 1.333 (32 / 27)
Rasio Gigi Ke-4 1.111 (30 /27)
Rasio Gigi Ke-5 0.966 (28 / 29)
Rasio Gigi Ke-6 0.852 (23 / 27)
Final Reduction Ratio 3.067 (46 / 15)
Tipe System Final Drive Chain Drive
Kopling Wet Multi - Disc


 
Ninja 1000 hadir dengan tampilan yang berbeda. Menawarkan sensasi tenaga yang luar biasa hebat, didukung dengan performa, tekhnologi, dan handling yang nyaman. Ketangguhannya cukup membuat anda sulit mencari rival pembandingnya. Sebuah sport bike Kawasaki yang mengesankan yang dirancang untuk memenuhi kepuasan berkendara anda.
   








Spesifikasi
FRAME
Suspensi Depan 41 mm inverted fork, dapat di atur tingkat redamnya
Suspensi Belakang Horizontal back-link gas-charged with stepless rebound damping
Rem Depan Dual semi-floating 300 mm petal discs
Rem Belakang Single 250 mm petal disc
Ban Depan 120/70ZR17M/C (58W)
Ban Belakang 190/50ZR17M/C (73W)
Panjang x Lebar x Tinggi 2,105 mm x 790 mm x 1,170 mm
Jarak Poros Roda 1,445 mm
Jarak ke Tanah 135 mm
Berat 228 kg
Kapasitas Bensin 19 liter
Trail 102 mm
ENGINE
Tipe Pendingin cair, 4 tak, 4 silinder segaris
Maksimum Power 104.5 kW {142 PS}/10,000 rpm
Torsi Maksimum 111 N.m {11.3 kgf.m}/7,300 rpm
Karburator fuel injection diameter 38 mm x 4 (keihin) with oval sub-throttles
Diameter x Langkah 77.0 x 56.0 mm
Volume Silinder 4 DOHC, Pendingin Cairan
Valve System DOHC, 16 valves
Sistem Bahan Bakar fuel injection
Sistem Pengapian Digital
Sistem Pendinginan Liquid
Perbandingan Kompresi 11.8:1
DRIVETRAIN
Jumlah Transmisi 6 - Speed
Rasio Gigi Ke-1 2.600 (39/15)
Rasio Gigi Ke-2 1.950 (39/20)
Rasio Gigi Ke-3 1.600 (24/15)
Rasio Gigi Ke-4 1.389 (25/18)
Rasio Gigi Ke-5 1.238 (26/21)
Rasio Gigi Ke-6 1.136 (25/22)
Final Reduction Ratio 2.733 (41/15)
Tipe System Final Drive sealed chain
Sistem Pelumasan Oli Forced Lubrication,wet sump
Kopling wet multi-disc manual
 






 

Kawasaki Ninja RR dengan motor yang dikenal ketangguhannya dari power, akselarasi, keseimbangan dan body sporty yang aerodinamis, memberikan sensasi berkendara yang berbeda dari motor lainnya.
   
                                   

                      



                      


                     Spesifikasi
FRAME
Suspensi Depan 41 mm Telescopic Fork
Suspensi Belakang Monoshock Suspension
Rem Depan Rem Cakram Twin Port
Rem Belakang Rem Cakram Twin Port
Ban Depan 90/90 - 17 49S Tube-Type
Ban Belakang 110/80 - 17 57S Tube-Type
Panjang x Lebar x Tinggi 1930 mm x 720 mm x 1095 mm
Jarak Poros Roda 1.305 mm
Jarak ke Tanah 145 mm
Berat 134 kg
Kapasitas Bensin 10.8 Liter
ENGINE
Tipe 2 - langkah, 1 silinder, Cranked case, Reed Valve,KIPS, HSAS
Maksimum Power 21 KW / 11.000 RPM, EURO II
Torsi Maksimum 20 Nm / 9.000 RPM, EURO II
Karburator Mikuni Vm 28
Diameter x Langkah 59,0 x 54,4 mm
Volume Silinder 149 cm3
Valve System .
Sistem Bahan Bakar .
Sistem Pengapian .
Sistem Pendinginan Pendingin dengan air
Perbandingan Kompresi 6,9 : 1
DRIVETRAIN
Jumlah Transmisi 6 - Speed
Rasio Gigi Ke-1 2.700 (27 / 10)
Rasio Gigi Ke-2 1.706 (29 / 17)
Rasio Gigi Ke-3 1.300 (26 / 20)
Rasio Gigi Ke-4 1.091 (24 / 22)
Rasio Gigi Ke-5 0.952 (20 / 21)
Rasio Gigi Ke-6 0.864 (19 / 22)
Tipe System Final Drive Chain Drive
Drive Rasio Keseluruhan 7.874 @ Top Gear
Kapasitas Oli Samping 0.8 Liter
Sistem Pelumasan Oli Oil Injection
Kapasitas Coolant
1.3 Liter